Rembug Pengembangan SID Kab. Bantul

Muhlis Huda Subekti 13 Juni 2022 09:39:21 WIB

Triwidadi Info (13/06). Bertempat di Aula Dinas Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Bantul dilaksanakan Rembug Pengembangan SID (Sistem Informasi Desa). SID merupakan aplikasi berupa web yang memuat informasi Kalurahan, berita kegiatan yang dilaksanakan oleh kalurahan, produk hukum, data masyarakat dan lain sebagainya. SID ini sudah mengalami beberapa perkembangan sesuai dengan kebutuhan pengguna dan perkembangan teknologi informasi kalurahan. Pertemuan ini turut dihadiri oleh perwakilan Bappeda Kab. Bantul, Dinas PMK Kab. Bantul, Dinas Kominfo Kab. Bantul, DInas DukCapil Kab. Bantul dan juga Operator SID se Kabupaten Bantul.

Rembug ini dilaksanakan untuk menambah fitur pada aplikasi web SID kalurahan, Karena adanya perkembangan maka dibutuhkan aplikasi yang terbaru dan update. Selain itu juga beberapa kalurahan sudah menggunakan aplikasi open SID yang memiliki fitur lebih bagus dan lengkap. Sehingga seluruh aplikasi SID Kabupaten Bantul mau diseragamkan.

Komentar atas Rembug Pengembangan SID Kab. Bantul

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License