Pelatihan Public Speaking Karang Taruna Triwidadi
Muhlis Huda Subekti 23 Desember 2022 09:38:16 WIB
Triwidadi Info (23/12).Bertempat di Pendopo Kalurahan Triwidadi dilaksanakan kegiatan pelatihan Public Speaking yang diselenggarakan oleh Karang Taruna Asung Bhakti Triwidadi melalui Divisi Pendidikan dan Pelatihan (Diklat). Kegiatan ini diikuti oleh warga karang taruna kalurahan Triwidadi dan juga karangb taruna unit padukuhan. Pemateri pada kegiatan Pelatihan Public Speaking adalah Kak Joko (Trainer dan Owner Semanak WO) yang berasal dari Sendangsari. Kegiatan ini bertujuan untuk menambah wawasan bagi para warga karang taruna untuk lebih berani berbicara didepan umum, seperti MC, Pidato atau Orasi.
Kak Joko juga membagikan trik dan tips dalam berbicara didepan umum sehingga tidak menjadi gugup maupun blank disaat tengah berbicara. Selain belajar teori, para peserta juga diajak untuk praktek berbicara didepan umum. Selain itu kak joko juga menyarankan agar para peserta giat membaca untuk menambah artikulasi kata serta memperjelas dalam berucap vokal atau konsonan, dan yang terpenting adalah sering praktek dan berlatih sendiri.
Komentar atas Pelatihan Public Speaking Karang Taruna Triwidadi
Formulir Penulisan Komentar
LAGU INDONESIA RAYA
Persyaratan Administrasi Calon Pamong Triwidadi
Cara Legalisir Adminduk Online
Kalender
Tautan
Audio
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Kunjungan PAUD Harapan Bunda ke Ruang Bermain Anak Kalurahan Triwidadi
- Pemberitahuan Pekerjaan Jalan Aspal Kayuhan - Sudimoro telah dimulai
- Triwidadi Bersholawat
- Alat bantu kursi roda untuk Masyarakat Triwidadi
- Santunan Yatim dan Pemberian Tali Asih
- FGD Perencanaan Desa Mandiri Budaya Kalurahan Triwidadi
- Monev P3PD Dari Sekda DIY
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License