Persiapan Pentas Sanggara SAWITRI diPBTY XVIII
Muhlis Huda Subekti 02 Februari 2023 13:54:11 WIB
Triwidadi info (02/02). SAWITRI merupakan salah satu Sanggar Tari yang berdomisili di Kalurahan Triwidadi. Sanggar ini berdiri sejak tahun 2021 dan digagas oleh Ainun Nais seorang penari profional lulusan ISI Yogyakarta. Sanggar ini bertujuan guna mewadahi minat dan bakat para pemuda Triwidadi serta anak usia TK dan SD di Kalurahan Triwidadi. Kegiatan ini sudah reguler diadakan di 2 padukuhan yaitu Padukuhan Guwo dan Padukuhan Trucuk setiap hari minggu.
Pada Pekan Budaya Tionghoa Yogyakarta ke XVIII Sanggar Sawitri berkesempatan performance dengan membawakan Tarian bertema "Endahing Sesrawungan". Penampilan diwakili oleh adik-adik Sanggar Sawitri dari Padukuhan Trucuk. Penampilan epik dan memukau dari adik-adik perlu diapresiasi guna meneruskan serta melestarikan adat budaya yang ada.
Salam Budaya, Lestari Budayaku
Komentar atas Persiapan Pentas Sanggara SAWITRI diPBTY XVIII
Formulir Penulisan Komentar
LAGU INDONESIA RAYA
Persyaratan Administrasi Calon Pamong Triwidadi
Cara Legalisir Adminduk Online
Kalender
Tautan
Audio
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Kunjungan PAUD Harapan Bunda ke Ruang Bermain Anak Kalurahan Triwidadi
- Pemberitahuan Pekerjaan Jalan Aspal Kayuhan - Sudimoro telah dimulai
- Triwidadi Bersholawat
- Alat bantu kursi roda untuk Masyarakat Triwidadi
- Santunan Yatim dan Pemberian Tali Asih
- FGD Perencanaan Desa Mandiri Budaya Kalurahan Triwidadi
- Monev P3PD Dari Sekda DIY
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License