Penertiban Baliho/Banner Liar di Wilayah Kalurahan Triwidadi

Muhlis Huda Subekti 28 Maret 2023 14:43:30 WIB

Triwidadi Info (28/03). Bertempat di Aula Kapanewon Pajangan dilaksanakan kordinasi guna membersihakan baliho ilegal yang terpasang disepanjang jalan Sedayu-Gesikan. Kegiatan ini melibatkan Forum Komunikasi kapanewon Pajangan Beserta FPRB Kalurahan Triwidadi dan Linmas Triwidadi. Bahwa diketahui disepuran jalan Sedayu Gesikan banyak terbambang baliho ilegal yang tak berijin sehingga menggagu kenyamanan berkendara serta merusak perindang jalan karena dipaku dengan pohon maupun ditempelkan ditiang telekomunikasi. Hal ini menjadi inisiasi dar Pemerintah Kapanewon Pajangan bersama stake holder terkait untuk membersihkan hal tersebut demi selelamatan berkendara masyarakat serta berfungsinya perindang jalan.

Setelah kordinasi selesai tim sapu baliho ilegal langsung terjun kelokasi sepajang jalan Sedayu - Gesikan start dari Kantor Kapanewon Pajangan ke arah utara Triwidadi. Puluhan Baliho dan spanduk dicopot dan diamankan untuk dimusnahkan.

Komentar atas Penertiban Baliho/Banner Liar di Wilayah Kalurahan Triwidadi

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License