Jadwal Posko Pajak PBB P2 Kalurahan Triwidadi
Muhlis Huda Subekti 07 Maret 2024 13:27:17 WIB
Triwidadi Info (07/03). Diinformasikan kepada seluruh masyarakat kalurahan Triwidadi dan sekitarnya adanya Posko Pelayanan Pembayaran PBB di kalurahan Triwidadi pada hari Jum'at 08 Maret 2024. Pelayanan pembayaran pajak dimulai pada pukul 08.30 wib sampai 11.30 wib di Halaman Kalurahan Triwidadi dan dilanjut sesi kedua setelah sholat jum'at di Rumah Bpk. Dwi Janari/Dukuh Trucuk pada pukul 12.30 wib sampai 14.00 wib. Kegiatan ini adalah bentuk kerjasama Pemerintah Kalurahan Triwidadi dengan Pemerintah kabupaten bantul melalui BPKPAD/Badan Pegelola Keuangan, Pendapatan dan Aset Daerah kabupaten Bantul sebagai Instansi pemungut Pajak. Dengan adanya Posko pajak PBB di Kalurahan Triwidadi untuk mempermudah WP/Wajib Pajak dalam membayar pajak PBB, sehingga tidak repot datang dan antri di Bank maupun Kantor Pos Indonesia. Selain itu kemudahannya Posko Pajak PBB ini tidak dipungut biaya Admin dan juga tidak antri.
Pajak Lunas Pembangunan Jelas
Orang Bijak, Taat Bayar Pajak
Komentar atas Jadwal Posko Pajak PBB P2 Kalurahan Triwidadi
Formulir Penulisan Komentar
LAGU INDONESIA RAYA
Link Penilaian Survey Kepuasan Masyarakat (SKM)
Cara Legalisir Adminduk Online
Kalender
Tautan
Audio
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Informasi Libur Pelayanan Kalurahan Triwidadi
- INFOGRAFIS APBKAL TAHUHN 2025
- Turnamen Tenis Meja Triwidadi Cup 1
- Senam Bersama Instasi Se-Kapanewon Pajangan
- Survey Pekerjaan Padat Karya di Padukuhan Kadireso
- Assesmen Reformasi Birokrasi Kalurahan dari Kapanewon
- Koordinasi Internal Pamong dan Kelembagaan Kalurahan Triwidadi
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
