Karang Taruna pengemban Estafet Kemerdekaan

Muhlis Huda Subekti 18 Agustus 2022 08:28:12 WIB

Triwidadi Info (18/08). Karang Taruna merupakan generasi muda yang diharapkan untuk mengemban tanggungjawab estafet kepemimpinan Neraga Kesatuan Republik Indonesia. Sehingga para generasi muda saat ini perlu digembleng rasa Nasionalisme dan Patriotiknya untuk melanjutkan tongkat kepemimpinan baik dipemerintahan tingkat Kalurahan sampai Negara/Bangsa Indonesia. Seperti halnya mengikuti Upacara peringatan 17 agustus ini salahsatu cara untuk menanamkan rasa nasionalisme kepada para anggota  Karang Taruna. Bukan tanpa sebab bahwa kegiatan semacam ini sudah hilang kecuali di lingkungan Sekolah, sehingga kesadaran berbangsa dan bernegara sangat kurang.

Komentar atas Karang Taruna pengemban Estafet Kemerdekaan

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License